
Bola.net - - Jan Vertonghen mengakui bahwa Spurs tidak akan menunjukkan rasa takut ketika mereka menghadapi Eden Hazard dan Diego Costa di semifinal Piala FA akhir pekan ini.
Hazard mencetak gol telat di Stamford Bridge untuk memupuskan kans juara tahun lalu.
Sementara Costa, yang tidak mencetak gol untuk sejak Maret silam, sudah berhasil membuat total 22 gol di semua kompetisi.
Spurs sendiri mampu menang 4-0 atas Bournemouth pekan lalu dan kini memangkas jarak dengan Chelsea menjadi hanya empat poin. Mereka juga yang menghentikan rekor 13 kemenangan beruntun The Blues di London Utara awal tahun ini.
Selebrasi Gol Willian
Vertonghen mengatakan di The Mirror: "Chelsea adalah salah satu tim terbaik di liga musim ini dan mereka sudah bermain bagus dan Eden jelas merupakan pemain yang spesial."
"Namun kami sudah bermain melawan mereka musim ini dan kami juga sudah menghadapi Chelsea dan menang. Kami sempat kalah di laga tandang."
"Di babak pertama mungkin kami kala itu menunjukkan penampilan terbaik musim ini. Kami tak perlu takut pada apapun. Tidak di akhir pekan nanti di Wembley."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 April 2017 22:02
-
Liga Spanyol 16 April 2017 19:44
-
Liga Inggris 16 April 2017 19:42
-
Liga Inggris 16 April 2017 19:07
-
Liga Inggris 16 April 2017 18:37
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...