
- Striker Leicester City, Jamie Vardy, belum lama ini memberikan pujian atas kemampuan yang dimiliki bek Manchester United, Chris Smalling.
(exp/rer)
Vardy tampil mengesankan di Premier League musim ini, dengan mencetak 19 gol dan membantu timnya naik ke puncak klasemen liga. Ia juga membuat satu gol kala Inggris menang 3-2 atas Jerman pekan lalu.
Dan ketika ditanya mengenai siapa bek paling tangguh yang pernah ia hadapi di sepanjang musim ini, Vardy tak ragu untuk menyebut nama Smalling.
"Saya harus mengatakan Smalling untuk tahun ini, ia tidak pernah memberikan momen pada Anda untuk beristirahat," tutur Vardy menurut laporan Express.
"Lebih baik untuk memilikinya di tim anda, ketimbang harus bermain melawan dirinya."
United sendiri bakal bermain melawan Everton di laga lanjutan Premier League akhir pekan ini. [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 Maret 2016 21:39
-
Liga Inggris 27 Maret 2016 20:04
-
Liga Inggris 27 Maret 2016 19:19
-
Liga Inggris 27 Maret 2016 15:31
-
Liga Inggris 27 Maret 2016 09:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...