
- Shanghai Shenhua dikabarkan akan meluncurkan penawaran pada striker , Robin van Persie.
(alg/rer)
Alegemeen Dagblad mengatakan kesepakatan ini bisa terjadi, usai klub Liga Super Tiongkok menawarkan hingga 25 juta euro untuk pemain Belanda.
Van Persie baru bergabung dengan klub Turki musim panas lalu dari Manchester United.
Mantan kapten Arsenal itu disebut tengah merasa tak betah di Istanbul dan Fener tidak keberatan untuk menjual pemain bintang mereka.
Van Persie rencananya akan didatangkan Shanghai Shenhua sebagai pengganti mantan bintang Everton, Tim Cahill, yang dilepas pekan ini.
Andai memang jadi merumput di negeri Tirai Bambu, Van Persie akan mengikuti jejak sejumlah nama yang sudah terlebih dahulu pindah ke sana, seperti Jackson Martinez, Gervinho, dan Ezequiel Lavezzi. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Februari 2016 23:08
-
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2016 21:02
-
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2016 19:37
-
Liga Inggris 17 Februari 2016 19:04
-
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2016 18:50
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Maret 2025 18:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:38
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 18:35
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...