
Bola.net - Louis van Gaal mengakui bahwa Manchester United mungkin masih membutuhkan satu bek anyar di bursa transfer musim panas ini.
Namun manajer Belanda berkeras bahwa bek yang dimaksud harus lebih baik dari Chris Smalling. United sendiri sudah beberapa kali dikaitkan dengan pemain belakang Real Madrid, Sergio Ramos, di bursa kali ini.
"Kami memiliki tiga bek tengah, Smalling, Jones, dan McNair, namun jika memang ada bek yang lebih hebat dari mereka bertiga, kami akan berusaha mendatangkannya," tutur Van Gaal pada The Mirror.
"Jones masih mengalami cedera dan kami tidak ingin memaksakan ia tampil. Kami tidak bisa mengambil resiko. Saya tidak bisa mengatakan apapun saat ini. Ia mungkin harus absen tiga pekan dan kita lihat saja perkembangannya," pungkasnya.
United baru saja mencatat kemenangan 1-0 atas Tottenham di laga perdana mereka di Premier League 15/16. [initial]
(mir/rer)
Namun manajer Belanda berkeras bahwa bek yang dimaksud harus lebih baik dari Chris Smalling. United sendiri sudah beberapa kali dikaitkan dengan pemain belakang Real Madrid, Sergio Ramos, di bursa kali ini.
"Kami memiliki tiga bek tengah, Smalling, Jones, dan McNair, namun jika memang ada bek yang lebih hebat dari mereka bertiga, kami akan berusaha mendatangkannya," tutur Van Gaal pada The Mirror.
"Jones masih mengalami cedera dan kami tidak ingin memaksakan ia tampil. Kami tidak bisa mengambil resiko. Saya tidak bisa mengatakan apapun saat ini. Ia mungkin harus absen tiga pekan dan kita lihat saja perkembangannya," pungkasnya.
United baru saja mencatat kemenangan 1-0 atas Tottenham di laga perdana mereka di Premier League 15/16. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 9 Agustus 2015 22:04
-
Liga Spanyol 9 Agustus 2015 20:47
-
Liga Spanyol 9 Agustus 2015 15:59
Mourinho: Messi Akan Pergi dari Barca Saat Karirnya Berakhir
-
Liga Spanyol 9 Agustus 2015 09:32
-
Liga Spanyol 9 Agustus 2015 07:04
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...