
Bola.net - Pelatih Manchester United, Louis van Gaal mengaku senang dengan apa yang ditunjukkan Ashley Young di atas lapangan setiap kali mendapatkan kepercayaannya untuk bermain.
Setelah performa yang biasa-biasa saja di bawah araha David Moyes musim lalu, mantan winger Aston Villa itu bangkit dan menjadi salah satu pemain kunci dalam taktik Louis van Gaal musim ini.
Sempat bermain sebagai bek kiri di formasi 3-5-2, Young dalam beberapa pertandingan terakhir dikembalikan menjadi seorang sayap murni. Hasilnya, Young tampil apik, dan salah satunya mencetak gol kemenangan saat melawan Newcastle tengah pekan ini.
"Dia adalah pemain yang ingin melakukan apa yang anda katakan. Saya pikir ia cocok dengan profil saya," ujarnya.
"Kami telah bermain juga dengan bek kiri dan saya pikir itu adalah posisi terbaiknya. Sekarang saya menempatkannya sebagai winger dan dia bekerja dengan saya baik. Saya senang dengannya," tandasnya.[initial]
(mutv/dzi)
Setelah performa yang biasa-biasa saja di bawah araha David Moyes musim lalu, mantan winger Aston Villa itu bangkit dan menjadi salah satu pemain kunci dalam taktik Louis van Gaal musim ini.
Sempat bermain sebagai bek kiri di formasi 3-5-2, Young dalam beberapa pertandingan terakhir dikembalikan menjadi seorang sayap murni. Hasilnya, Young tampil apik, dan salah satunya mencetak gol kemenangan saat melawan Newcastle tengah pekan ini.
"Dia adalah pemain yang ingin melakukan apa yang anda katakan. Saya pikir ia cocok dengan profil saya," ujarnya.
"Kami telah bermain juga dengan bek kiri dan saya pikir itu adalah posisi terbaiknya. Sekarang saya menempatkannya sebagai winger dan dia bekerja dengan saya baik. Saya senang dengannya," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 23:46
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 22:52
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 22:43
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 22:20
-
Liga Inggris 5 Maret 2015 17:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 13:00
-
Otomotif 24 Maret 2025 12:59
-
Liga Spanyol 24 Maret 2025 12:55
-
Liga Italia 24 Maret 2025 12:54
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 12:48
-
Liga Italia 24 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...