
Dengan kepergian James Wilson yang dipinjamkan ke Brighton Hove Albion membuat Manchester United hanya memiliki dua striker murni, yaitu Wayne Rooney dan Anthony Martial. Van Gaal melihat bahwa Wayne Rooney sudah tidak optimal untuk bermain sebagai striker utama.
"Rooney memang pantas untuk mendapatkan tempatnya di tim utama Manchester United, jika tidak ia sudah berada di luar tim. Namun saat ini, ia tidak akan bermain di posisi Striker karena [Anthony] Martial yang akan bermain di sana" ungkap Louis van Gaal kepada FourFourTwo.
Meski sudah menetapkan Martial sebagai Striker utama setan merah, Van Gaal tidak menutup kemungkinan bahwa Rooney bisa kembali bermain di posisi ujung tombak tersebut. "Masih memungkinkan bagi Rooney untuk bermain di sana (Posisi Striker). Hal ini bergantung tidak hanya kualitas dan kesiapan seorang pemain namun juga karena strategi permainan" pungkas Van Gaal.[initial]
Baca Juga:
- Seedorf: Jangan Lihat Gaya Main Van Gaal, Tapi Lihat Hasilnya
- Jelang Hadapi Leicester, Pemain MU Berguguran
- Van Gaal Khawatirkan Ancaman Fenomenal Jamie Vardy
- Gerrard Prediksi MU Bakal Kesulitan Lawan Wolfsburg
- Ander Herrera Kirim Pesan untuk Barcelona
- Herrera Siap Jadi Pemimpin Baru Manchester United
- Neymar Akan Pindah ke Madrid?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 November 2015 23:32
-
Liga Inggris 27 November 2015 15:21
-
Liga Inggris 27 November 2015 12:53
-
Liga Spanyol 27 November 2015 12:07
-
Liga Inggris 27 November 2015 11:35
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...