
Bola.net - Louis van Gaal mengingat kembali persaingannya dengan Steve McClaren, lawan yang akan dihadapinya akhir pekan ini. Manchester United memang akan menjamu Newcastle dalam matchday ketiga Premier League.
Bagi Van Gaal, McClaren adalah rival yang sudah dikenalnya dengan baik. Keduanya pertama kali bersaing pada 2008, saat Van Gaal melatih AZ Alkmaar dan McClaren menangani Twente.
"Kami sama-sama menjadi pelatih di Eredivisie. Musim terakhir saya di AZ, Steve menjadi pelatih di Twente. Saya senang karena AZ mampu menjadi juara musim itu. Tapi Twente menjadi runner up dan musim selanjutnya menjadi juara. Itu adalah pencapaian hebat bagi Twente dan Steve," kenang Van Gaal seperti dilansir situs resmi United.
Persaingan keduanya berlanjut di Bundesliga. Van Gaal lebih dulu datang menangani Bayern Munchen dan McClaren menyusul untuk menangani Wolfsburg. Sekali lagi, Van Gaal mampu menjadi yang terbaik dengan mengantarkan Bayern menajdi juara.
"Kami bertemu lagi di Bundesliga saat saya menangani Bayern dan Steve menukangi Wolfsburg. Bayern menjadi juara musim itu, tapi saya ingat betul bahwa pertandingan kami melawan Wolfsburg selalu ketat." [initial]
(mufc/hsw)
Bagi Van Gaal, McClaren adalah rival yang sudah dikenalnya dengan baik. Keduanya pertama kali bersaing pada 2008, saat Van Gaal melatih AZ Alkmaar dan McClaren menangani Twente.
"Kami sama-sama menjadi pelatih di Eredivisie. Musim terakhir saya di AZ, Steve menjadi pelatih di Twente. Saya senang karena AZ mampu menjadi juara musim itu. Tapi Twente menjadi runner up dan musim selanjutnya menjadi juara. Itu adalah pencapaian hebat bagi Twente dan Steve," kenang Van Gaal seperti dilansir situs resmi United.
Persaingan keduanya berlanjut di Bundesliga. Van Gaal lebih dulu datang menangani Bayern Munchen dan McClaren menyusul untuk menangani Wolfsburg. Sekali lagi, Van Gaal mampu menjadi yang terbaik dengan mengantarkan Bayern menajdi juara.
"Kami bertemu lagi di Bundesliga saat saya menangani Bayern dan Steve menukangi Wolfsburg. Bayern menjadi juara musim itu, tapi saya ingat betul bahwa pertandingan kami melawan Wolfsburg selalu ketat." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Agustus 2015 21:51
Agen Pedro: Manchester United Tertidur, Chelsea seperti Petir
-
Liga Inggris 21 Agustus 2015 18:53
-
Liga Inggris 21 Agustus 2015 18:07
-
Liga Inggris 21 Agustus 2015 17:45
Kalah Perang Rebutkan Pedro, Van Gaal Marah pada Ed Woodward?
-
Liga Inggris 21 Agustus 2015 17:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...