
Bola.net - Louis van Gaal mengaku tak peduli dengan anggapan bahwa Radamel Falcao tak bahagia hanya menjadi cadangan. Menurut pelatih Manchester United tersebut, Falcao harus mengikuti filosofinya selama di Old Traffrod.
Pelatih asal Belanda tersebut sebelumnya telah menegaskan bahwa kondisi Falcao saat ini tak bisa untuk bermain penuh. Karena itu, dia memutuskan untuk memainkan Falcao hanya 20 menit tiap laga setelah dirinya pulih dari cedera betis yang membuatnya absen satu bulan.
Ditegaskan Van Gaal, dirinya hanya akan memainkan Falcao sejak awal apabila sang striker berada dalam kondisi fit.
"Saya tak tertarik dengan rumor Falcao tak bahagia jadi cadangan. Dia harus mengikuti filosofi saya. Anda paham hal itu? Ya, saya di sini karena itu," tandasnya.
Sejak bergabung dengan Manchester United, Falcao telah mencetak satu gol dalam tujuh penampilannya.[initial]
(gms/dzi)
Pelatih asal Belanda tersebut sebelumnya telah menegaskan bahwa kondisi Falcao saat ini tak bisa untuk bermain penuh. Karena itu, dia memutuskan untuk memainkan Falcao hanya 20 menit tiap laga setelah dirinya pulih dari cedera betis yang membuatnya absen satu bulan.
Ditegaskan Van Gaal, dirinya hanya akan memainkan Falcao sejak awal apabila sang striker berada dalam kondisi fit.
"Saya tak tertarik dengan rumor Falcao tak bahagia jadi cadangan. Dia harus mengikuti filosofi saya. Anda paham hal itu? Ya, saya di sini karena itu," tandasnya.
Sejak bergabung dengan Manchester United, Falcao telah mencetak satu gol dalam tujuh penampilannya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Desember 2014 22:19
-
Liga Inggris 7 Desember 2014 20:09
-
Liga Inggris 7 Desember 2014 18:34
-
Open Play 7 Desember 2014 16:16
-
Liga Inggris 7 Desember 2014 12:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...