
Bola.net - Pelatih Manchester United, Louis van Gaal menegaskan bahwa timnya sama sekali enggan menyerah untuk mengejar Chelsea di puncak klasemen. Menurutnya, semua kemungkinan masih bisa terjadi, termasuk dalam perburuan juara musim ini.
Manchester United baru saja meraih kemenangan 3-1 atas Aston Villa. Kemenangan ini membuat mereka kini berada di posisi ketiga klasemen dan tertinggal delapan poin dari Chelsea.
Meskipun terbilang cukup jauh, namun Van Gaal menegaskan bahwa timnya masih punya kemungkinan juara bila terus memberikan tekanan kepada Chelsea dengan meraih kemenangan.
"Tentu saja saya mencari posisi yang lebih tinggi di klasemen dan kemudian kami harus tetap menang di setiap pekan agar semuanya masih mungkin," ujarnya.
"Liverpool delapan poin di belakang kami dan kami tertinggal delapan poin dari Chelsea, sehingga tak mungkin bahwa kami akan juara. Tetapi bila anda terus memberikan tekanan, dan Arsenal terus memberikan tekanan ke Chelsea, kemungkinan (juara) itu ada," tandasnya.
Tiga gol kemenangan Manchester United dicetak Ander Herrera (dua gol) dan Wayne Rooney. Sementara satu gol balasan Villa dicetak Christian Benteke.[initial]
(afp/dzi)
Manchester United baru saja meraih kemenangan 3-1 atas Aston Villa. Kemenangan ini membuat mereka kini berada di posisi ketiga klasemen dan tertinggal delapan poin dari Chelsea.
Meskipun terbilang cukup jauh, namun Van Gaal menegaskan bahwa timnya masih punya kemungkinan juara bila terus memberikan tekanan kepada Chelsea dengan meraih kemenangan.
"Tentu saja saya mencari posisi yang lebih tinggi di klasemen dan kemudian kami harus tetap menang di setiap pekan agar semuanya masih mungkin," ujarnya.
"Liverpool delapan poin di belakang kami dan kami tertinggal delapan poin dari Chelsea, sehingga tak mungkin bahwa kami akan juara. Tetapi bila anda terus memberikan tekanan, dan Arsenal terus memberikan tekanan ke Chelsea, kemungkinan (juara) itu ada," tandasnya.
Tiga gol kemenangan Manchester United dicetak Ander Herrera (dua gol) dan Wayne Rooney. Sementara satu gol balasan Villa dicetak Christian Benteke.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Galeri 4 April 2015 23:53
-
Liga Inggris 4 April 2015 23:40
-
Liga Inggris 4 April 2015 23:20
-
Liga Inggris 4 April 2015 23:20
-
Liga Inggris 4 April 2015 21:21
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...