
Bola.net - - Bek , Virgil van Dijk, mengatakan ia siap menghadapi mantan klubnya, , di laga Premier League akhir pekan ini.
Pemain belakang Belanda akan datang lagi ke St Mary, hanya enam pekan usai menuntaskan kepindahannya ke Anfield yang bernilai 75 juta pounds.
Van Dijk memperkirakan ia bakal mendapat sambutan tak menyenangkan dari suporter klub lamanya. Namun eks Celtic itu menyebut ia sudah siap dengan semua tekanan yang mungkin ia rasakan di lapangan.
"Apa yang bisa anda lakukan? Mungkin mereka akan terus mencemooh saya sepanjang laga," tuturnya di Sportsmole.
"Apa yang bisa anda lakukan soal itu? Anda tak bisa berbuat apa-apa."
Virgil Van Dijk
"Saya sudah membuat keputusan. Saya menikmatinya dan saya amat bersyukur atas semua yang mereka lakukan untuk saya. Saya sudah pindah, mereka harus melupakannya."
"Saya tahu mereka tengah kesulitan dan kami harus menang. Saya akan datang ke sana dengan satu target dan itu adalah menang."
"Akan menyenangkan bisa bertemu lagi dengan pemain yang dulunya bermain bersama saya dan teman saya di sana, namun bagi saya, yang terpenting adalah meraih kemenangan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 22:25
Cetak Hattrick Assist di Laga Debut, Mkhitaryan Dianggap Sensasional
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 21:48
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 18:59
Dari Analisa Neville, Pelanggaran Van Dijk Pantas Diganjar Penalti
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 18:24
Liverpool vs Spurs Berakhir Imbang, Neville Sebut Itu Hasil Yang Adil
-
Liga Inggris 5 Februari 2018 17:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...