
Bola.net - - Bek yang baru saja bergabung dengan Liverpool, Virgil van Dijk menegaskan tekadnya untuk membuktikan ia pantas dihargai sangat tinggi.
Untuk mendatangkan Van Dijk dari Southampton, Liverpool harus merogoh koceknya sedalam 75 juta poundsterling. Ini menjadikan pemain 26 tahun itu sebagai bek termahal di dunia.
Sebelumnya manajer Liverpool, Jurgen Klopp merasa harga tersebut pantas untuk saat ini. Van Dijk pun mengaku sependapat dengan Klopp.
"Saya merasakan hal yang sama (seperti Klopp). Tentu aja ada banyak uang yang dibayarkan, tapi saya tak bisa berbuat banyak terkait uang itu, saya tak bisa berbuat banyak dengan harga, tak ada yang bisa. Pasarannya memang seperti itu," ujar Van Dijk di laman resmi klub.
"Satu-satunya hal yang bisa saya lakukan adalah bekerja keras, berbuat baik dan menjadi 100 persen tiap hari. Itulah yang pasti ingin saya lakukan, dan yang saya akan lakukan," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 31 Desember 2017 13:13
-
Liga Inggris 31 Desember 2017 10:51
-
Liga Inggris 31 Desember 2017 05:30
-
Liga Inggris 30 Desember 2017 23:53
-
Liga Inggris 30 Desember 2017 23:45
Kedatangan Van Dijk Bisa Bikin Para Bek Liverpool Tak Tenang
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...