
Bola.net - - Antonio Valencia belum lama ini mengaku tak setuju dengan penilaian Jose Mourinho, yang mengatakan bahwa dirinya merupakan bek kanan terbaik dunia.
Valencia dan Manchester United tengah mempersiapkan diri untuk menghadapi Celta Vigo di leg pertama semifinal Liga Europa yang akan dimainkan di Balaidos malam nanti.
United bakal berambisi untuk lolos ke final dan menjadi juara, karena sang pemenang akan mendapatkan jatah bermain di Liga Champions musim depan.
Namun demikian, Valencia mengaku ia tak bisa menerima label sebagai pemain terbaik dunia di posisinya, meski merasa senang bisa mendapat pujian dari manajer Portugal di Old Trafford.
Jose Mourinho
"Pertama, saya hanya bisa mengucapkan terima kasih pada Mourinho atas kalimat tersebut," tutur Valencia di Mirror.
"Saya tidak menanggap diri saya sebagai pemain terbaik. Saya hanya ingin bekerja keras untuk tim, namun dia memberikan saya rasa percaya diri untuk melakukannya, tidak hanya saya namun juga anggota tim yang lain."
"Saya berharap bisa membalas sebagian kepercayaan itu dengan memainkan laga yang bagus."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 3 Mei 2017 22:31
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 19:23
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 17:56
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 17:30
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 15:20
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...