
Pemain veteran Swedia merupakan striker tertua yang bermain reguler di Premier League musim ini, namun ia masih terlihat fit setelah melahap 805 pertandingan di level klub dan Internasional.
Ibrahimovic diperkirakan akan diistirahatkan oleh Jose Mourinho di pertandingan piala domestik dan Liga Europa, namun tingkat kebugarannya membuktikan bahwa ia sudah bisa bermain di semua laga tersebut.
Dan ia mengatakan bahwa motivasi bukan masalah terbesarnya, meski di sepanjang karirnya ia sudah sempat membela tim besar seperti Ajax, Juventus, Barcelona, Inter Milan, dan PSG, serta kini Manchester United.
"Saya mencoba untuk terus mendorong diri sendiri di tiap pertandingan. Bagi saya, setiap pertandingan seperti sesuatu yang baru, tak peduli itu Premier League, Liga Europa, Piala Liga, Piala FA, atau apapun," tutur Ibra pada Express.
"Sebagai pemain profesional, apakah anda turun sebagai starter atau anda ada di bangku cadangan, anda harus siap mental dan melakukan tugas anda, karena kita selalu dinilai dengan apa yang kita tunjukkan di lapangan. Jadi apapun yang kita lakukan sebelumnya, yang dihitung adalah yang terakhir, dan itulah mengapa saya terus bekerja keras." [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Oktober 2016 22:45
-
Liga Inggris 3 Oktober 2016 20:09
-
Piala Dunia 3 Oktober 2016 20:07
-
Bolatainment 3 Oktober 2016 19:47
Suka Sate dan Cuacanya, Cantona Sebut Malaysia Rumah Keduanya
-
Liga Inggris 3 Oktober 2016 19:23
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...