
Bola.net - - Manchester United dikabarkan siap mendengarkan tawaran untuk Marouane Fellaini ketika bursa transfer dibuka di Januari mendatang.
Pemain Belgia masih belum bisa menunjukkan standar penampilan yang membuat Setan Merah tertarik untuk merekrutnya dari Everton di musim panas 2013, namun ia sempat jadi pemain reguler di klub hingga September silam.
Namun demikian, Fellaini perlahan kehilangan tempat utama dan tidak mendapat dukungan di mata para suporter, ketika pekan lalu ia membuat kesalahan di pertandingan melawan mantan klubnya, yang membuat lawan mendapat hadiah penalti dan memaksa Setan Merah menutup laga dengan skor imbang 1-1.
Dan menurut Daily Mail, klub kini tengah mempertimbangkan untuk melepasnya di bursa musim dingin mendatang dan mereka hanya ingin melepasnya secara permanen, alih-alih meminjamkannya ke tim lain.
Selain itu, laporan berikutnya juga mengatakan West Ham tertarik untuk menampung sang gelandang, bersama dengan Sunderland, yang kini ditangani David Moyes, manajer yang membawanya ke United dulu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Desember 2016 21:26
-
Liga Eropa UEFA 7 Desember 2016 17:30
-
Editorial 7 Desember 2016 15:36
-
Liga Inggris 7 Desember 2016 15:19
-
Liga Eropa UEFA 7 Desember 2016 15:11
Data dan Fakta Liga Europa: Zorya Luhansk vs Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...