
Bola.net - Manchester United dilaporkan sudah mengalahkan rival sekota Manchester City untuk mendapatkan tanda tangan bek kanan Arsenal, Bacary Sagna, yang akan berstatus free transfer di musim panas ini.
Pemain berusia 31 tahun itu diperkirakan sudah membuat penampilan terakhirnya untuk klub kala mereka menang di Final Piala FA atas Hull City dengan skor 3-2 (17/5).
Namun demikian, menurut laporan yang diturunkan oleh The People, alih-alih pindah ke City, Sagna akan bergabung dengan United sebagai bagian dari revolusi skuat setan merah musim depan.
Sagna bisa menjadi pemain reguler di Old Trafford, mengingat Louis van Gaal - yang akan segera diresmikan menjadi manajer baru United - disebut tak terlalu puas dengan penampilan Rafael. [initial]
(peo/rer)
Pemain berusia 31 tahun itu diperkirakan sudah membuat penampilan terakhirnya untuk klub kala mereka menang di Final Piala FA atas Hull City dengan skor 3-2 (17/5).
Namun demikian, menurut laporan yang diturunkan oleh The People, alih-alih pindah ke City, Sagna akan bergabung dengan United sebagai bagian dari revolusi skuat setan merah musim depan.
Sagna bisa menjadi pemain reguler di Old Trafford, mengingat Louis van Gaal - yang akan segera diresmikan menjadi manajer baru United - disebut tak terlalu puas dengan penampilan Rafael. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 Mei 2014 23:47
-
Liga Inggris 17 Mei 2014 22:13
-
Liga Italia 17 Mei 2014 22:05
-
Liga Inggris 17 Mei 2014 17:17
-
Liga Inggris 17 Mei 2014 15:45
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...