
Bola.net - - Manchester United percaya Anthony Martial tidak akan meninggalkan Old Trafford di musim depan. Menurut laporan dari ESPN, Tim asal Inggris ini yakin bahwa sang pemain akan menandatangani kontrak secepatnya.
Tim asuhan Jose Mourinho ini juga dikabarkan siap untuk membicarakan kontrak baru sang pemain. Kontrak Martial sendiri akan berakhir pada pertengahan tahun 2019 mendatang.
pria asal Prancis ini dikabarkan tidak betah dan ingin segera hengkang menyusul bergabungnya Alexis Sanchez pada bursa transfer musim dingin kemarin. Beberapa tim besar saling bersaing untuk bisa mendapatkan tanda tangan sang pemain seperti Arsenal, Juventus, dan Tottenham.
Martial bergabung dengan Manchester United pada pertengahan tahun 2015 yang lalu. Ia direkrut dari klub raksasa Prancis AS Monaco dengan banderol 36 juta poundsterling saat dirinya masih berumur 20 tahun.
Di musim ini, Martial baru bermain sebanyak 16 kali di ajang Premier League, dengan 10 di antaranya masuk dari bangku cadangan. Ia juga telah menorehkan 9 gol dan 5 assists hingga saat ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Maret 2018 20:52
-
Liga Inggris 7 Maret 2018 16:00
-
Liga Inggris 7 Maret 2018 15:45
-
Liga Inggris 7 Maret 2018 15:30
-
Liga Inggris 7 Maret 2018 15:30
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...