
Bola.net - Manchester United dilaporkan masih terus berusaha mengejar bek kanan milik Southampton, Nathaniel Clyne.
Pemain berusia 23 tahun tersebut sudah cukup lama menjadi incaran United. Manajer Setan Merah, Louis Van Gaal, dikabarkan sangat tertarik pada pemain yang menjadi langganan starter di Soton tersebut.
Van Gaal juga disebut sempat meminta manajemen klub untuk mendatangkan Clyne. Bahkan, menurut Daily Star, Van Gaal juga telah meminta tim pemandu bakat klubnya untuk melihat secara langsung performa bek Inggris tersebut saat Soton bersua dengan Newcastle pekan lalu.
Clyne sendiri tak hanya menarik minat dari United. Rival Setan Merah, Liverpool, juga dikabarkan sangat berminat untuk mendatangkan defender tersebut.
Media Inggris itu juga menambahkan, apabila nantinya United gagal mendatangkan Clyne, maka mereka akan mengalihkan bidikannya pada bek kanan Everton, Seamus Coleman. [initial]
(ds/dim)
Pemain berusia 23 tahun tersebut sudah cukup lama menjadi incaran United. Manajer Setan Merah, Louis Van Gaal, dikabarkan sangat tertarik pada pemain yang menjadi langganan starter di Soton tersebut.
Van Gaal juga disebut sempat meminta manajemen klub untuk mendatangkan Clyne. Bahkan, menurut Daily Star, Van Gaal juga telah meminta tim pemandu bakat klubnya untuk melihat secara langsung performa bek Inggris tersebut saat Soton bersua dengan Newcastle pekan lalu.
Clyne sendiri tak hanya menarik minat dari United. Rival Setan Merah, Liverpool, juga dikabarkan sangat berminat untuk mendatangkan defender tersebut.
Media Inggris itu juga menambahkan, apabila nantinya United gagal mendatangkan Clyne, maka mereka akan mengalihkan bidikannya pada bek kanan Everton, Seamus Coleman. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Johnson Segera Teken Kontrak Baru di Liverpool
- Montella Persilahkan Chelsea Boyong Cuadradro
- Butragueno: Illarramendi Pemain Madrid
- Roma Diklaim Pinjam Salah 18 Bulan
- Ramires Buka Peluang Tinggalkan Chelsea
- Pinjamkan Campbell, Arsenal Resmi Gaet Gabriel Paulista
- Raiola: Balotelli Seorang Petarung, Ia Takkan Pergi
- United Juga Terpikat Talenta Mastour
- Napoli Ngotot Hguain Tak Dijual
- Agen: Manchester United Memang Inginkan Marquinhos
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2015 23:45
-
Liga Inggris 24 Januari 2015 23:15
-
Bolatainment 24 Januari 2015 21:15
Main di Kandang MU, Cambridge Dapat Uang Setara Setahun Pemasukan
-
Liga Inggris 24 Januari 2015 20:54
-
Liga Inggris 24 Januari 2015 20:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...