
Bola.net - - Manchester United sudah menghubungi Borussia Dortmund untuk menanyakan status Marc Bartra.
Jose Mourinho sejauh ini baru sukses mendatangkan bek tengah Victor Lindelof dari Benfica.
Namun demikian, sang manajer masih ingin memperkuat lini belakangnya, mengingat Marcos Rojo akan absen di sisa 2017 karena cedera lutut serius yang ia alami.
Marc Bartra
Sebelumnya ada laporan dari jurnalis Catalan, Gerard Romero, yang mengatakan bahwa United sudah menanyakan situasi Bartra ke Dortmund, sebagaimana dilansir oleh The Sun.
Pemain 26 tahun mengalami cedera pergelangan tangan usai terjadi ledakan bom di dekat bus tim Bundesliga, sebelum laga Liga Champions melawan Monaco musim lalu.
Namun demikian, eks pemain Barcelona itu pulih dan membantu Dortmund memenangkan DFB Pokal dengan menang 2-1 atas Eintracht Frankfurt.
Bartra sendiri lumayan sering mengalami cedera dan hanya tampil 14 kali di musim perdananya di Bundesliga.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Juli 2017 21:47
-
Bolatainment 2 Juli 2017 19:18
-
Liga Inggris 2 Juli 2017 18:48
-
Bolatainment 2 Juli 2017 18:06
-
Liga Spanyol 2 Juli 2017 06:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...