
Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Mail, mantan manajer Real Madrid itu akan mengikat kontrak tiga tahun dengan gaji mencapai 5,1 juta euro per musim. Dan menariknya, jumlah bayaran sang juru taktik sama dengan yang ia terima ketika masih menjadi manajer utama di Los Blancos.
Meski demikian, Benitez terhitung menerima gaji yang cukup kecil di Madrid. Sebelumnya, klub 10 kali juara Liga Champions itu sempat berani membayar Carlo Ancelotti hingga 8 juta euro per musim dan Jose Mourinho 7,3 juta euro per musim.
Laporan yang sama juga mengatakan bahwa Newcastle ingin segera memperkenalkan Benitez sebagai manajer resmi mereka dalam waktu dekat, dan langsung memberinya kesempatan debut di laga melawan Leicester City - sang pemuncak klasemen.
Namun hingga kini, The Magpies masih belum membuat pengumuman resmi terkait pemecatan Steve McClaren. [initial]
Baca Juga:
(as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 23:18
-
Liga Inggris 10 Maret 2016 22:15
-
Liga Champions 10 Maret 2016 19:20
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 19:15
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 14:49
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...