Tottenham Udah Dikasih Dua Gol, Arsenal Tetep Aja Menang

Tottenham Udah Dikasih Dua Gol, Arsenal Tetep Aja Menang
Skuad Arsenal merayakan kemenangan atas Tottenham di Premier League 2023/2024, Minggu (28/04/2024) malam WIB. (c) AP Photo/Kin Cheung

Bola.net - Klub Premier League asal London, Arsenal, sukses membungkam Tottenham dan hal ini membuat pendukungnya lega.

Arsenal berjumpa Tottenham di pekan ke-35 Premier League 2023/2024 di Tottenham Hotspur Stadium pada hari Minggu (28/04/2024) kemarin. Laga tersebut berlangsung seru.

Arsenal bisa mencetak tiga gol di babak pertama. Di babak kedua, mereka cukup keteteran menghadapi Tottenham dan akhirnya kebobolan dua gol.

Pada akhirnya, Arsenal tetap bisa menang. Tottenham mereka tumbangkan dengan skor 2-3.

Hasil itu membuat netizen, khususnya penggemar Arsenal, lega. Mereka cukup puas The Gunners akhirnya menang meski sempat dibuat deg-degan. Simak saja komentar-komentar mereka di bawah ini Bolaneters.

2 dari 12 halaman

Gak Peduli Caranya Menang

"Begitu caranya dalam perburuan gelar juara. Tak peduli bagaimana caranya kau menang, kau menang!"

3 dari 12 halaman

Selamat Hari Tottenham

4 dari 12 halaman

Hampir Bikin Darah Tinggi

"3 poin dikantongi. Pucuk klasemen. Tapi kau hampir bikin darah tinggi. Ke laga berikutnya!"

5 dari 12 halaman

Tottenham Dikasih Dua Gol, Arsenal Masih Tetep Aja Menang!

"Kami memberikan 2 gol secara cuma-cuma dan tetap menang."

6 dari 12 halaman

Babak kedua Jelek

"Arsenal pantas menang tapi kami jelek di babak kedua! Hampir membawa Spurs kembali ke permainan."

7 dari 12 halaman

Udah Yakin nih

"Kita juara liga!"

8 dari 12 halaman

Akhir yang Menegangkan

"Akhir yang menegangkan tetapi kemenangan yang besar!"

9 dari 12 halaman

Jangan Nakut-nakutin Lagi

"Jangan nakut-nakutin kami lagi seperti itu."

10 dari 12 halaman

Lega Banget!

11 dari 12 halaman

Bikin Stress

"Babak kedua bikin stress."