
Bola.net - - disebut sudah menaikkan bandrol harga untuk bek mereka, Kyle Walker, yang diminati oleh Manchester City.
Menurut laporan yang diturunkan oleh The Mirror, tim asuhan Mauricio Pochettino itu kini menuntut The Citizens membayar tak kurang dari 60 juta poundsterling jika ingin mendapatkan tanda tangan Walker.
City amat tertarik untuk merekrut pemain Inggris, namun kubu White Hart Lane merasa bahwa proposal yang sebelumnya terlalu rendah jika dibandingkan dengan uang yang mereka keluarkan untuk pemain lainnya.
Kyle Walker
Guardiola konon akan menjalani musim panas yang sibuk. Usai melepas sejumlah pemain senior seperti Pablo Zabaleta, Gael Clichy, dan Bacary Sagna, manajer Spanyol itu bakal coba merekrut beberapa talenta anyar untuk mengarungi Premier League musim depan.
Sebelumnya, tim sudah meresmikan transfer Bernardo Silva dari AS Monaco. Tak lama lagi, mereka juga konon akan menjadikan kiper muda Benfica, Ederson Moraes, sebagai penjaga gawang termahal dunia.
Kehadiran Walker nantinya diharapkan mampu mendongkrak prestasi City, yang musim lalu hanya finish di posisi tiga klasemen akhir Liga Inggris.
Baca Juga:
- Cole: Main di Liga Champions, MU Lebih Mudah Gaet Pemain Bintang
- Arsenal Disebut Telah Layangkan Tawaran Resmi untuk James
- Diduga Ilegal, Liverpool Berhenti Kejar Virgil van Dijk
- Son Heung-Min: Tottenham 'Lapar' Kesuksesan
- Madrid Dipastikan Batal Beli David De Gea
- Kolasinac Berharap Tidak Dipanggil Sebagai 'Hulk' di Arsenal
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Juni 2017 21:06
-
Liga Inggris 7 Juni 2017 16:00
-
Liga Inggris 7 Juni 2017 15:50
-
Piala Dunia 7 Juni 2017 11:20
-
Piala Dunia 7 Juni 2017 07:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...