
Bola.net - - Teka-teki mengenai masa depan Toby Alderweireld terjawab sudah. Sang pemain dikabarkan akan segera menuntaskan kepindahannya ke Manchester United dalam waktu dekat.
Sebelumnya masa depan Alderweireld memang dikabarkan ingin pergi dari London Utara. Ia disebut tidak senang dengan keputusan Mauricio Pochettino yang minim memberikannya kesempatan bermain musim lalu.
Alderweireld sendiri digosipkan akan merapat ke Manchester United. Namun rumor ini sempat timbul tenggelam karena Tottenham Hotspur masih enggan melepaskan sang pemain.
DIlansir The Mirror, akhirnya saga transfer Alderweireld akan berakhir. Sang pemain dikabarkan sedikit lagi akan menjadi pemain Manchester United.
Bagaimana situasi transfer Alderweireld saat ini? Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Paksakan Pindah
Alderweireld juga dikabarkan sudah mengatakan bahgwa ia ingin pindah ke Manchester United. Untuk itu ia meminta pihak Tottenham tidak mempersulit kepindahannya ke Old Trafford.
Alderweireld dikabarkan siap mengajukan permintaan transfer jika Tottenham tidak mau bernegosiasi dengan Manchester United pada musim panas ini.
Terlalu Mahal
Kontrak Alderweireld akan habis pada musim panas tahun 2019 mendatang. Dengan kontraknya yang tersisa satu musim lagi, Tottenham memasang harga sebesar 75 juta pounds untuk sang pemain.
Manchester United merasa harga itu terlalu mahal untuk pemain yang kontraknya akan habis tahun depan. Untuk itu Mereka masih berpikir ulang untuk mendatangkan Alderweireld.
Alihkan Target
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 2 Agustus 2018 15:22
-
Liga Inggris 2 Agustus 2018 15:10
-
Liga Inggris 2 Agustus 2018 14:49
-
Bola Dunia Lainnya 2 Agustus 2018 12:40
-
Liga Inggris 2 Agustus 2018 12:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...