
Bola.net - Kesuksesan Chelsea menembus partai final Capital One Cup dengan mengalahkan Liverpool harus dibayar dengan mahal. Tiga pemain The Blues mengalami cedera yang membuat ketiganya diragukan tampil melawan Manchester City.
Seperti diketahui, Chelsea sukses meraih kemenangan tipis 1-0 saat giliran menjamu The Reds di Stamford Bridge, Rabu (28/01) dini hari tadi. Kemenangan tersebut membuat mereka lolos ke Wembley dengan agregat 2-1, setelah di leg pertama bermain imbang 1-1.
Namun kemenangan tersebut harus dibayar mahal. Tiga pemain yang tampil di laga tersebut mengalami cedera dan diragukan tampil melawan Manchester City akhir pekan ini.
Siapa saja ketiga pemain tersebut? Inilah mereka. (scn/dzi)
Seperti diketahui, Chelsea sukses meraih kemenangan tipis 1-0 saat giliran menjamu The Reds di Stamford Bridge, Rabu (28/01) dini hari tadi. Kemenangan tersebut membuat mereka lolos ke Wembley dengan agregat 2-1, setelah di leg pertama bermain imbang 1-1.
Namun kemenangan tersebut harus dibayar mahal. Tiga pemain yang tampil di laga tersebut mengalami cedera dan diragukan tampil melawan Manchester City akhir pekan ini.
Siapa saja ketiga pemain tersebut? Inilah mereka. (scn/dzi)
1 dari 3 halaman
Cesc Fabregas
Fabregas mengalami cedera hamstring pada laga melawan Liverpool setelah sempat mengalami benturan dengan John Terry dalam sebuah situasi perebutan bola.
Jose Mourinho sendiri di konferensi pers usai pertandingan mengungkapkan bahwa dirinya belum bisa menjami Fabregas bermain akhir pekan ini.
2 dari 3 halaman
Filipe Luis
Bek asal Brasil tersebut harus dipapah keluar lapangan setelah mengalami cedera engkel.
3 dari 3 halaman
Branislav Ivanovic
Namun Ivanovic mampu melanjutkan pertandingan hingga usai dan menjadi pahlawan kemenangan The Blues.
Belum diketahui apakah Ivanovic mampu kembali tampil bugar pada laga penting akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 23:54
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 22:08
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 21:46
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 19:57
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 19:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...