
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Liverpool nampaknya belum mau menyerah untuk mendapatkan Alisson Becker. Tim asal Merseyside itu kabarnya sudah melayangkan tawaran kepada AS Roma untuk sang kiper.
Rumor ketertarikan Liverpool atas Alisson sudah marak diperbincangkan sejak awal tahun lalu. Pihak The Reds kabarnya sangat tertarik mendatangkan kiper Timnas Brasil itu ke Anfield musim depan.
Rumor ketertarikan Liverpool atas Alisson sebenarnya masih timbul tenggelam. Namun rumor ini kembali menguat setelah final Piala Dunia 2018, di mana Jurgen Klopp disebut sudah membulatkan tekadnya untuk membeli sang kiper setelah Loris Karius membuat dua blunder fatal.
Dilansir dari Sportsmole, The Reds kabarnya akan mulai mencoba menggoda sang kiper. Mereka disebut sudah mengirimkan proposal pembelian kepada AS Roma.
Tes Ombak
Pihak Liverpool sendiri dikabarkan akan kesulitan untuk memenuhi harga jual Roma tersebut. Namun mereka tidak menyerah dan mereka akan mencoba bernegosiasi dengan Il Lupi.
Untuk penawaran pembuka, mereka dikabarkan sudah melayangkan tawaran sebesar 57 juta pounds. Liverpool akan melihat bagaimana respon Roma atas tawaran tersebut.
Bertepuk Sebelah Tangan
Roma kabarnya tidak mau bernegosiasi jika tawarannya tidak mencapai angka 80 juta pounds. Tawaran perdana Liverpool ini sangat jauh dari angka yang mereka tetapkan sehingga mereka akan menolak mentah-mentah tawaran tersebut.
Selain itu Roma juga tidak memiliki keinginan untuk melepas Alisson. Alhasil sang kiper nampakjnya tidak akan dijual musim ini.
Ingin Segera Selesai
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Juni 2018 22:51
-
Liga Inggris 12 Juni 2018 17:45
-
Liga Italia 12 Juni 2018 06:19
-
Liga Inggris 12 Juni 2018 01:02
-
Liga Italia 11 Juni 2018 20:05
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...