
Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, dikabarkan akan membawa skuatnya untuk menjalani pemusatan latihan ke negara dengan cuaca lebih hangat di pertengahan musim nanti.
Sang manajer merasa bahwa barisan pemain bintangnya sudah mulai kelelahan, seiring upaya mereka untuk memenangkan gelar juara Premier League.
Dan diyakini bahwa pemusatan latihan singkat di Abu Dhabi akan menjadi opsi yang bagus untuk Guardiola memberi kesempatan pemainnya rileks, sekaligus menjaga kondisi mereka.
Sebuah sumber internal di Etihad mengatakan di The Sun: "Pep mungkin akan mengajak skuatnya untuk berlatih ke tempat yang hangat di awal tahun depan."
Manchester City
"Klub juga sadar bahwa ada banyak pemain di dalam skuat yang sudah melakukan perjalanan jauh untuk mengikuti kualifikasi Piala Dunia. Tim juga akan melakukan perjalanan ke Napoli dan Shakhtar Donetsk di Liga Champions."
"Staff pelatih terus mengawasi kondisi pemain dan Abu Dhabi akan jadi perjalanan termudah dan tercepat untuk tim."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Oktober 2017 21:36
-
Liga Inggris 27 Oktober 2017 19:58
-
Liga Inggris 27 Oktober 2017 15:44
-
Liga Inggris 27 Oktober 2017 15:39
-
Liga Inggris 27 Oktober 2017 15:35
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...