
- Gelandang Jordan Henderson dan striker Daniel Sturridge tak dimasukkan dalam skuat yang akan mengunjungi markas West Ham, Sabtu (2/1) malam nanti, demikian dilansir Liverpool Echo.
(liec/pra)
Sebelumnya, Sturridge sempat dikabarkan bakal fit usai tahun baru, namun manajer The Reds, Jurgen Klopp nampaknya masih belum mau mengambil risiko dengan terlalu dini memainkan bomber 26 tahun itu.
Sementara itu, kondisi Henderson belum membaik pasca ditarik keluar di babak kedua dalam laga melawan Sunderland tengah pekan lalu karena mengalami masalah pada tumitnya.
Liverpool sendiri memiliki modal apik jelang melawan West Ham. Klub asal Merseyside tersebut sukses memenangi dua laga terakhir mereka, masing-masing dengan skor 1-0 melawan Leicester City dan Sunderland. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Januari 2016 23:53
-
Liga Inggris 1 Januari 2016 15:00
-
Liga Inggris 1 Januari 2016 11:00
-
Liga Inggris 1 Januari 2016 09:59
-
Liga Inggris 1 Januari 2016 09:30
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...