
Bola.net - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, menyimpan dendam pada Jamie Redknapp. Pasalnya, pengamat sepakbola untuk Sky Sports yang juga pernah bermain untuk The Reds tersebut sempat mengecam tindakannya yang menyindir kinerja wasit, tak lama usai The Blues kalah dari Sunderland.
Namun segera setelah Mourinho menghantarkan timnya menang atas Liverpool di Anfield kemarin malam, The Special One menggunakan kesempatan wawancara dengan media untuk menyindir Redknapp.
"Anda bicara saja dengan Jamie Redknapp, ia bisa memberi tahu Anda segalanya. Ini sama sekali bukan apa, ini semua tentang cara untuk menang," tutur Mourinho menurut laporan Daily Star, ketika ia ditanya mengenai taktik defensif yang ia peragakan melawan The Reds.
"Pengamat anda, Jamie Redknapp, memiliki otak yang luar biasa untuk sepakbola. Ia bisa menjelaskan segalanya. Kami pantas untuk menang, tidak perlu meragukan hal tersebut," pungkasnya.
Chelsea kini berada peringkat dua klasemen sementara dengan terpaut dua poin dari Liverpool. [initial]
(dst/rer)
Namun segera setelah Mourinho menghantarkan timnya menang atas Liverpool di Anfield kemarin malam, The Special One menggunakan kesempatan wawancara dengan media untuk menyindir Redknapp.
"Anda bicara saja dengan Jamie Redknapp, ia bisa memberi tahu Anda segalanya. Ini sama sekali bukan apa, ini semua tentang cara untuk menang," tutur Mourinho menurut laporan Daily Star, ketika ia ditanya mengenai taktik defensif yang ia peragakan melawan The Reds.
"Pengamat anda, Jamie Redknapp, memiliki otak yang luar biasa untuk sepakbola. Ia bisa menjelaskan segalanya. Kami pantas untuk menang, tidak perlu meragukan hal tersebut," pungkasnya.
Chelsea kini berada peringkat dua klasemen sementara dengan terpaut dua poin dari Liverpool. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 April 2014 23:52
-
Liga Inggris 27 April 2014 22:26
-
Liga Inggris 27 April 2014 22:05
-
Liga Inggris 27 April 2014 18:07
-
Liga Inggris 27 April 2014 15:32
Away ke Liverpool, Mourinho Berangkat Terpisah dari Skuat Chelsea
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...