
Bola.net - Kevin De Bruyne mengaku tak memendam sesal bergabung dengan Chelsea, meski ia hanya menjadi penghangat bangku cadangan di Stamford Bridge.
Gelandang serang asal Belgia itu diboyong The Blues dari RC Genk pada 2012 silam. Namun ia kesulitan menembus skuat utama klub London tersebut, bahkan harus menjalani masa peminjaman di Werder Bremen musim kemarin.
Pulang ke Stamford Bridge musim ini, De Bruyne pun mendapati kesempatannya tak menjadi lebih baik di bawah kendali Jose Mourinho. Tetapi ia mengaku tak menyesal sama sekali.
"Saya merasa baik-baik saja. Fakta bahwa saya masih bisa bermain di Chelsea adalah bukti saya selalu tampil apik. Manajer mengatakan pada saya Juli lalu jika saya harus bertahan, jadi saya takkan menyulitkan. Saya sama sekali tak menyesal," ujar pemain 22 tahun itu.
Meski demikian, ia mengaku tak bakal menolak jika klub memutuskan untuk meminjamkan kembali dirinya ke klub lain. "Chelsea adalah klub yang mempekerjakan dan memutuskan masa depan saya. Saya tak bisa mengatakan apa yang terjadi Januari nanti karena ini baru November. Banyak hal masih bisa terjadi," tambahnya.[initial]
(tri/row)
Gelandang serang asal Belgia itu diboyong The Blues dari RC Genk pada 2012 silam. Namun ia kesulitan menembus skuat utama klub London tersebut, bahkan harus menjalani masa peminjaman di Werder Bremen musim kemarin.
Pulang ke Stamford Bridge musim ini, De Bruyne pun mendapati kesempatannya tak menjadi lebih baik di bawah kendali Jose Mourinho. Tetapi ia mengaku tak menyesal sama sekali.
"Saya merasa baik-baik saja. Fakta bahwa saya masih bisa bermain di Chelsea adalah bukti saya selalu tampil apik. Manajer mengatakan pada saya Juli lalu jika saya harus bertahan, jadi saya takkan menyulitkan. Saya sama sekali tak menyesal," ujar pemain 22 tahun itu.
Meski demikian, ia mengaku tak bakal menolak jika klub memutuskan untuk meminjamkan kembali dirinya ke klub lain. "Chelsea adalah klub yang mempekerjakan dan memutuskan masa depan saya. Saya tak bisa mengatakan apa yang terjadi Januari nanti karena ini baru November. Banyak hal masih bisa terjadi," tambahnya.[initial]
Kick Premier League and Rush!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 17 November 2013 19:37
-
Liga Inggris 17 November 2013 11:48
-
Liga Eropa Lain 17 November 2013 04:15
-
Liga Italia 17 November 2013 01:44
-
Liga Inggris 17 November 2013 01:08
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...