
Pemain asal Ekuador tersebut datang ke Old Trafford pada tahun 2009 dengan harga 16 juta pounds. Ia pernah menjadi pemain kunci pada era Sir Alex Ferguson dan ia menyumbangkan dua gelar juara Premier League.
Musim ini Valencia jarang tampil setelah mengalami cedera. Ia sudah tak bermain sejak bulan Oktober tahun lalu. Valencia sebenarnya sudah kembali berlatih tapi ia belum bisa meyakinkan Louis van Gaal agar dimainkan kembali.
Menurut Football Insider, MU akan bersedia melepas Valencia pada bursa transfer musim panas mendatang. Jika ia pergi, Juan Mata, Memphis Depay, Anthony Martial, atau Jesse Lingard akan menggantikan posisinya sayap kanan.
Matteo Darmian dan Guillermo Varela juga mampu menggantikan peran Valencia sebagai full back kanan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016 23:47
-
Liga Inggris 8 Maret 2016 23:45
-
Liga Inggris 8 Maret 2016 23:31
-
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016 23:14
-
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016 22:56
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...