
Bola.net - Penjaga gawang utama Arsenal, Wojciech Szczesny merasa yakin pada kekuatan barisan empat bek yang dimiliki oleh Arsenal, tak peduli siapapun yang akan diturunkan oleh Arsene Wenger.
Szczesny yang kini baru berusia 23 tahun, sudah mengumpulkan 14 clean sheet bersama The Gunners di sepanjang musim 2013/14 dan ia yakin itu bakal jadi modal yang bagus untuk membuat timnya juara di akhir kompetisi.
"Saya memlih untuk bermain di empat barisan bek yang sama, karena kami saling mengerti satu sama lain. Namun anda harus memberi kredit pada para pemain yang sudah masuk - ketika semuanya bermain dengan baik maka itu sama sekali tidak jadi masalah," tutur sang kiper pada Metro.
"Selama pemain datang dalam kondisi fit dan menggunkan prinsip bermain yang sama di dalam pertandingan, maka itu tak akan membawa banyak perbedaan," pungkas Szczesny.
Arsenal akan menghadapi Aston Villa di Premier League dini hari nanti. Mereka harus mengamankan tiga angka penuh andai ingin kembali lagi ke puncak klasemen. [initial]
(met/rer)
Szczesny yang kini baru berusia 23 tahun, sudah mengumpulkan 14 clean sheet bersama The Gunners di sepanjang musim 2013/14 dan ia yakin itu bakal jadi modal yang bagus untuk membuat timnya juara di akhir kompetisi.
"Saya memlih untuk bermain di empat barisan bek yang sama, karena kami saling mengerti satu sama lain. Namun anda harus memberi kredit pada para pemain yang sudah masuk - ketika semuanya bermain dengan baik maka itu sama sekali tidak jadi masalah," tutur sang kiper pada Metro.
"Selama pemain datang dalam kondisi fit dan menggunkan prinsip bermain yang sama di dalam pertandingan, maka itu tak akan membawa banyak perbedaan," pungkas Szczesny.
Arsenal akan menghadapi Aston Villa di Premier League dini hari nanti. Mereka harus mengamankan tiga angka penuh andai ingin kembali lagi ke puncak klasemen. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 19:28
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 15:12
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 09:45
-
Liga Inggris 12 Januari 2014 06:15
-
Open Play 12 Januari 2014 01:10
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...