
Pogba mencetak gol kemenangan Prancis di pertandingan melawan Belanda pekan ini, namun selebrasi sang pemain lantas mengundang kritik dari Riolo.
Ia mengatakan pada RMC: "Beraninya anda mengkritik pemain ini? Mereka yang tidak percaya padanya, meragukan talentanya. Pogba mencetak gol. Ia menemui sasaran, gol super, kebahagiaan untuk Les Bleus."
"Neymar, Suarez, Messi, Ronaldo, terlihat bahagia ketika mereka mencetak gol. Namun Pogba lebih dari itu. Ia tidak bermain 'dengan' atau 'untuk', ia bermain 'melawan' seseorang atau pihak tertentu."
"Melawan siapa yang berani berbicara tentang dirinya. Anda adalah seorang penggemarnya, anda harus ada di sisinya, atau anda bukan apa-apa. Akan sulit untuk disukai banyak orang jika ia punya sikap seperti itu, namun sepertinya ia tidak peduli." [initial]
(rmc/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 11 Oktober 2016 23:53
-
Bolatainment 11 Oktober 2016 22:42
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 22:04
Carrick: Scholes Pemain Terbaik Yang Pernah Main Dengan Saya
-
Liga Italia 11 Oktober 2016 21:26
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016 17:29
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...