
Bola.net - Penyerang Liverpool Luis Suarez berkomentar perihal pencapaiannya bersama Daniel Sturridge bersama Liverpool di musim ini. Penampilan kedua pemain ini mengingatkan dengan pasangan Kenny Dalglish dan Ian Rush di tahun 80an.
"Saya sangat menikmati bermain bersama dengan Sturridge dan kami pun mempunyai hubungan yang baik. Saya pikir kami berdua menyukai untuk selalu mencetak gol. Sangat penting ketika anda mempunyai dua atau tiga pemain seperti itu karena bisa memberikan kepercayaan diri terhadap tim," ujar Suarez.
"Sturridge mencetak gol ketika saya tidak bisa bermain dan ketika dirinya mengalami cedera, saya yang mencetak gol. Sangat penting bagi sebuah tim tidak terlalu tergantung kepada satu pemain. Saya harap penampilan kami semakin cemerlang," imbuh Suarez.
Kedua pemain ini pun menjadi sosok yang menakutkan di Premier League. Suarez dan Sturridge menjadi top skor Premier League dengan catatan Suarez mencetak 23 gol dan Sturridge 16 gol. [initial]
(mir/han)
"Saya sangat menikmati bermain bersama dengan Sturridge dan kami pun mempunyai hubungan yang baik. Saya pikir kami berdua menyukai untuk selalu mencetak gol. Sangat penting ketika anda mempunyai dua atau tiga pemain seperti itu karena bisa memberikan kepercayaan diri terhadap tim," ujar Suarez.
"Sturridge mencetak gol ketika saya tidak bisa bermain dan ketika dirinya mengalami cedera, saya yang mencetak gol. Sangat penting bagi sebuah tim tidak terlalu tergantung kepada satu pemain. Saya harap penampilan kami semakin cemerlang," imbuh Suarez.
Kedua pemain ini pun menjadi sosok yang menakutkan di Premier League. Suarez dan Sturridge menjadi top skor Premier League dengan catatan Suarez mencetak 23 gol dan Sturridge 16 gol. [initial]
(mir/han)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Februari 2014 19:55
-
Liga Inggris 20 Februari 2014 19:25
-
Liga Inggris 20 Februari 2014 18:39
-
Liga Inggris 20 Februari 2014 17:39
-
Liga Inggris 20 Februari 2014 11:20
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Maret 2025 18:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:38
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 18:35
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...