
Bola.net - Manajer West Ham, Sam Allardyce, memuji Luis Suarez, dan mengatakan bahwa bomber Uruguay tersebut tampil kian garang berkat komitmen dari pihak Liverpool.
Musim ini, Suarez memang tampil luar biasa bagi The Reds. Tak hanya menjadi inspirator tim, namun ia juga menjadi striker haus gol. Il Pistolero kini memuncaki tabel top skorer Premier League dengan torehan 28 gol. Allardyce pun mengatakan bahwa penampilan pemain berusia 27 tahun tersebut mengalami peningkatan berkat komitmen yang besar dari kubu Liverpool.
"Komitmen yang telah ditunjukkan Liverpool kepadanya, sepertinya sudah memberikan ia dorongan ekstra untuk tampil lebih baik dari sebelumnya," ujar Allardyce seperti dilansir Daily Star.
Selain itu, manajer yang kerap disapa Big Sam tersebut juga memuji duet Suarez dengan Daniel Sturridge.
"Kombinasi Sturridge dengan Suarez telah berkembang dengan baik, mengingat sebelumnya ada kekhawatiran tentang duet tersebut karena tak ada satupun dari mereka yang ingin dimainkan di posisi sayap," tandasnya. [initial]
(ds/dim)
Musim ini, Suarez memang tampil luar biasa bagi The Reds. Tak hanya menjadi inspirator tim, namun ia juga menjadi striker haus gol. Il Pistolero kini memuncaki tabel top skorer Premier League dengan torehan 28 gol. Allardyce pun mengatakan bahwa penampilan pemain berusia 27 tahun tersebut mengalami peningkatan berkat komitmen yang besar dari kubu Liverpool.
"Komitmen yang telah ditunjukkan Liverpool kepadanya, sepertinya sudah memberikan ia dorongan ekstra untuk tampil lebih baik dari sebelumnya," ujar Allardyce seperti dilansir Daily Star.
Selain itu, manajer yang kerap disapa Big Sam tersebut juga memuji duet Suarez dengan Daniel Sturridge.
"Kombinasi Sturridge dengan Suarez telah berkembang dengan baik, mengingat sebelumnya ada kekhawatiran tentang duet tersebut karena tak ada satupun dari mereka yang ingin dimainkan di posisi sayap," tandasnya. [initial]
Berita Liverpool Lainnya:
- Allardyce Ingin Liverpool Juara Premier League
- Rodgers Sebut Enrique Absen Hingga Akhir Musim Ini
- 'Bukan Waktu Yang Tepat Tawari Rodgers Kontrak Baru'
- Aguero: Laga Lawan Liverpool Adalah Laga Besar
- Membeku di Anfield, Aspas Siap Angkat Kaki
- Pellegrini Pastikan Aguero Siap Tempur Lawan Liverpool
- Allardyce Berjanji Akan Beri Liverpool Perlawanan
- Allardyce: Suarez Salah Satu Pemain Terbaik Dunia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 April 2014 23:11
-
Liga Inggris 4 April 2014 23:06
-
Liga Inggris 4 April 2014 21:00
-
Liga Inggris 4 April 2014 20:52
-
Liga Inggris 4 April 2014 20:33
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...