
Bola.net - - Denis Suarez menuding coba menjualnya, meski ia tidak menginginkan.
Suarez sanggup mencetak tiga gol dalam 32 penampilan untuk Barcelona musim lalu, dan pemain Spanyol baru mencatat dua penampilan sebagai starter di La Liga musim ini.
Napoli sebelumnya sempat dikaitkan dengan pemain 23 tahun di musim panas, namun diyakini bahwa sang bintang menolak kans membuka negosiasi dengan tim Italia.
Suarez mengungkap bahwa ia amat ingin bertahan di Barcelona, namun merasa klub justru ingin mendepaknya.
Denis Suarez
"Impian saya adalah menghabiskan bertahun-tahun ke depan di Barcelona," tuturnya di Mundo Deportivo. "Saya tidak punya niatan untuk pergi, seperti yang saya katakan sebelumnya - saya sudah menolak banyak pendekatan dan tawaran dari klub lain."
"Saya merasa, untuk apapun alasannya, klub dan para agen mungkin terus membuka peluang bagi saya untuk pergi, namun bukan itu niat saya."
"Saya merasa seolah sedang ditempatkan di etalase ketika bursa transfer dibuka, meski saya sudah menegaskan tidak menginginkannya. Itulah yang saya rasakan, dan saya tak ingin membahas detailnya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 15 November 2017 12:46
-
Liga Spanyol 15 November 2017 11:40
-
Liga Inggris 15 November 2017 11:20
-
Liga Spanyol 15 November 2017 09:30
-
Liga Spanyol 15 November 2017 09:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...