
Bola.net - Striker klub Liverpool, Daniel Sturridge, mengaku tidak secara sengaja menyentuh bola menggunakan lengannya, sesaat sebelum mencetak gol ke gawang Sunderland.
Insiden tersebut terjadi kala kedua tim berhadapan, pada matchday 6 Premier League 2013/14 di Stadium of Light. Usai membuka gol pada menit ke-28 lewat Sturridge, brace Luis Suarez hanya mampu dibalas Emanuele Giaccherini, dan memaksa tuan rumah The Black Cats kembali takluk.
Terkait go Sturridge, dalam tayangan ulang memang terlihat jika bola hasil sepak pojok Steven Gerrard tidak mampu disambutnya dengan sundulan, tetapi bola justru mengenai lengan. Namun hal tersebut rupanya bukanlah merupakan suatu kesengajaan.
"Itu adalah sebuah bola yang hebat dari Gerrard, melewati kepala defender dan waktu sangat mendesak. Saya tentu berusaha menyundulnya, namun sepertinya sundulan saya tidak cukup baik," tutur striker timnas Inggris itu seusai laga.
"Bola justru mengenai tangan saya, namun saya tidak melakukannya dengan maksud tertentu. Terkadang hal-hal semacam ini memang terjadi."
Tambahan tiga poin tersebut membuat tim besutan Brendan Rodgers kembali naik ke papan atas Premier League, dengan sementara menduduki peringkat kedua dengan 13 poin. Sedangkan Sunderland masih terbenam di dasar klasemen dengan satu poin. [initial] (sky/atg)
Insiden tersebut terjadi kala kedua tim berhadapan, pada matchday 6 Premier League 2013/14 di Stadium of Light. Usai membuka gol pada menit ke-28 lewat Sturridge, brace Luis Suarez hanya mampu dibalas Emanuele Giaccherini, dan memaksa tuan rumah The Black Cats kembali takluk.
Terkait go Sturridge, dalam tayangan ulang memang terlihat jika bola hasil sepak pojok Steven Gerrard tidak mampu disambutnya dengan sundulan, tetapi bola justru mengenai lengan. Namun hal tersebut rupanya bukanlah merupakan suatu kesengajaan.
"Itu adalah sebuah bola yang hebat dari Gerrard, melewati kepala defender dan waktu sangat mendesak. Saya tentu berusaha menyundulnya, namun sepertinya sundulan saya tidak cukup baik," tutur striker timnas Inggris itu seusai laga.
"Bola justru mengenai tangan saya, namun saya tidak melakukannya dengan maksud tertentu. Terkadang hal-hal semacam ini memang terjadi."
Tambahan tiga poin tersebut membuat tim besutan Brendan Rodgers kembali naik ke papan atas Premier League, dengan sementara menduduki peringkat kedua dengan 13 poin. Sedangkan Sunderland masih terbenam di dasar klasemen dengan satu poin. [initial] (sky/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 September 2013 20:29
-
Liga Inggris 28 September 2013 15:27
-
Liga Inggris 28 September 2013 14:01
-
Liga Italia 28 September 2013 13:41
-
Liga Inggris 28 September 2013 11:37
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...