
Bola.net - - Raheem Sterling diam-diam juga ikut dibuat takjub dengan performa apik Kevin de Bruyne sebagai poros lini tengah Manchester City musim ini.
Pemain Belgia itu menunjukkan penampilan impresif dengan membuat dua gol dan enam assist di semua kompetisi sejauh ini.
Penampilan hebatnya membantu City menguasai puncak klasemen Premier League dengan keunggulan dua angka dan meraih dua kemenangan di Liga Champions.
Sterling sendiri sudah beberapa kali merasakan ampuhnya assist De Bruyne musim ini, yang memudahkannya merobek jala lawan.
Manchester City.
Ia lantas mengatakan di Goal International: "Kevin benar-benar pemain hebat."
"Dia mampu membaca permainan dengan baik. Dia adalah pemain masif yang bisa anda miliki di tim anda dan juga untuk tim manapun di seluruh dunia, dia akan menjadi pemain hebat."
City kini dinanti tantangan berat. Mereka akan menjamu Napoli, klub Serie A yang sudah memenangkan delapan pertandingan awal di Serie A, dalam duel Liga Champions di Etihad tengah pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 16 Oktober 2017 22:35
-
Liga Inggris 16 Oktober 2017 21:56
-
Liga Inggris 16 Oktober 2017 21:29
-
Liga Champions 16 Oktober 2017 21:05
-
Liga Inggris 16 Oktober 2017 15:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...