
Bola.net - - Manchester United dikabarkan sudah mendapat penolakan dari soal proposal transfer Eric Dier.
Pemain Inggris menghabiskan tiga tahun karirnya di Spurs usai bergabung dari Sporting Lisbon dengan nilai transfer 4 juta poundsterling.
Dan selama itu ia mampu membuktikan diri sebagai pemain tengah apik di level klub dan tim nasional. Dier lantas masuk radar United, yang sudah lama ingin mencari suksesor Michael Carrick.
Eric Dier
Daily Star mengatakan ia berminat bergabung dengan Jose Mourinho di Old Trafford musim depan. Namun demikian, Tottenham sudah menolak tawaran yang diajukan oleh United dan mereka berkeras sang pemain takkan dijual musim panas ini.
Sikap Tottenham kemungkinan tidak akan berubah, meski pemain 23 tahun sudah meminta pindah.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Juli 2017 22:48
-
Liga Eropa UEFA 12 Juli 2017 19:35
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 19:03
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 17:15
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 15:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...