
Bola.net - Manchester City memang memenangi derby kontra Manchester United, namun mental juara mereka masih saja dipertanyakan oleh Graeme Souness.
Menurut pria yang merupakan komentator untuk Sky Sports itu, pasukan Manuel Pellegrini terlambat bereaksi dari serangkaian hasil buruk sebelum derby dan itulah sebabnya mereka menang kurang meyakinkan lawan 10 pemain United di Etihad Stadium.
"Kalah adalah bagian dari sepakbola, tapi Anda harus segera bangkit. Well, City melalui hasil buruk di Rusia (lawan CSKA Moscow), lawan West Ham, Newcastle. Pemain besar tak bereaksi seperti itu, mereka harusnya lebih baik dari itu. Mereka harus kembali pede secepatnya dan mulai mendominasi," tukas eks Liverpoool itu.
Meski demikian, Souness mengaku kemenangan derby itu bisa jadi titik balik untuk sang juara bertahan. "Lupakan soal derby, ini adalah laga besar untuk ambisi mereka menjuarai liga kembali, memenangi laga itu hari ini. Dan itu akan memberi mereka sedikit kepercayaan diri kembali, kepercayaan diri yang betul-betul mereka butuhkan," tandasnya. (dym/row)
Menurut pria yang merupakan komentator untuk Sky Sports itu, pasukan Manuel Pellegrini terlambat bereaksi dari serangkaian hasil buruk sebelum derby dan itulah sebabnya mereka menang kurang meyakinkan lawan 10 pemain United di Etihad Stadium.
"Kalah adalah bagian dari sepakbola, tapi Anda harus segera bangkit. Well, City melalui hasil buruk di Rusia (lawan CSKA Moscow), lawan West Ham, Newcastle. Pemain besar tak bereaksi seperti itu, mereka harusnya lebih baik dari itu. Mereka harus kembali pede secepatnya dan mulai mendominasi," tukas eks Liverpoool itu.
Meski demikian, Souness mengaku kemenangan derby itu bisa jadi titik balik untuk sang juara bertahan. "Lupakan soal derby, ini adalah laga besar untuk ambisi mereka menjuarai liga kembali, memenangi laga itu hari ini. Dan itu akan memberi mereka sedikit kepercayaan diri kembali, kepercayaan diri yang betul-betul mereka butuhkan," tandasnya. (dym/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 November 2014 23:22
-
Liga Inggris 2 November 2014 22:35
-
Liga Inggris 2 November 2014 22:19
Eks Liverpool Ini Yakin Gerrard Tolak City Dan Bertahan di Anfield
-
Liga Inggris 2 November 2014 19:24
-
Liga Inggris 2 November 2014 15:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...