
Bola.net - - dikabarkan siap melepas Virgil Van Dijk ke atau Manchester City pada musim panas ini jika mereka bersedia menebusnya dengan bandrol 70 juta Pounds.
Bek asal Belanda itu sejak beberapa bulan terakhir disebut jadi incaran nomor satu . Jurgen Klopp melihatnya sebagai sosok yang sangat pas untuk menambal lini belakangnya yang bocor di sana-sini.
Akan tetapi Liverpool mundur teratur dari perburuan van Dijk karena dituding melakukan pendekatan ilegal kepadanya. Di sisi lain, Van Dijk sendiri berharap untuk bisa angkat kaki dari Soton dan ingin bermain di Anfield di bawah asuhan Klopp.
Kans Liverpool untuk bisa meminangnya pada musim ini diyakini membesar. Pasalnya bek 26 tahun itu mengajukan transfer request, meski Soton tetap bersikukuh untuk tidak melepasnya.
Akan tetapi, Liverpool disebut justru kemungkinan tidak akan bisa mendapatkan defender idamannya tersebut. Menurut laporan dari Yahoo Sports, Soton kini lebih suka menjualnya ke klub lain.
Klub tersebut adalah Chelsea dan Man City. Keduanya sama-sama butuh suntikan bek baru saat ini. Akan tetapi, Soton hanya akan melepasnya kepada salah satu di antaranya.
Soton sendiri diyakini masih ingin mempertahankan Van Dijk selama satu musim lagi. Akan tetapi jika ada salah satu dari kedua klub itu yang berani membayar 70 juta Pounds, maka Soton akan merelakannya pergi ke salah satu klub tersebut.
Van Dijk gabung Soton pada tahun 2015 lalu. Saat itu ia dibeli dari Celtic dengan dana hanya 13 juta Pounds.
Baca Lainnya:
- Redknapp Desak Liverpool Segera Boyong Van Dijk
- Soton Pede Van Dijk Akan Bertahan
- Virgil van Dijk Bukan Jawaban Masalah Pertahanan Liverpool
- Pellegrino Masih Berharap Van Dijk Berubah Pikiran
- Tak Ada Rencana B Dalam Urusan Transfer Klopp
- Van Dijk Ideal Panaskan Persaingan di Liverpool
- Gerrard Inginkan Van Dijk di Liverpool
- Chelsea Diklaim Tak Butuh Virgil van Dijk
- Soton Masih Berkeras Soal Van Dijk
- Inginkan Gibson, Soton Lepas Van Dijk?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017 22:14
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017 21:37
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017 17:36
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017 15:45
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017 15:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...