
Bola.net - - Winger Manchester City, Raheem Sterling buka suara seputar insiden gol pertama Manchester City kontra Leicester City baru-baru ini. Sterling menyebut pergerakannya pada gol tersebut tidaklah mengenai bola, sehingga gol Silva itu dinilainya tetap sah.
Pada pertandingan pekan ke 37 ini, kubu The Citizens berhasil meraih poin penuh saat menjamu Leicester City di Etihad Stadium setelah mereka mengalahkan tim tamu dengan skor 2-1.
Pada laga tersebut, terdapat kontroversi pada gol pertama Manchester City. Pada saat David Silva melepaskan tembakan, Raheem Sterling terlihat berada dalam posisi offside, dan pada saat itu bola seolah-olah terlihat mengenai Sterling sehingga kubu Leicester mengklaim gol itu tidak sah.
Selebrasi pemain Manchester City
Namun dalam kacamata Sterling, gol itu sah karena tembakan Silva itu disebut tidak mengenai dirinya. "Ketika David melakukan tembakan itu, saya langsung tersadar jika saya mengenai bola itu maka akan terjadi offside," tutur Sterling kepada Sky Sports.
"Saya tidak khawatir akan apapun mengenai gol tersebut, karena bola itu tidak mengenai diri saya dan saya rasa kami benar-benar pantas untuk memenangkan laga ini." tutup Winger 22 tahun tersebut.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Mei 2017 23:17
-
Liga Inggris 12 Mei 2017 15:00
-
Liga Inggris 12 Mei 2017 13:12
-
Liga Inggris 12 Mei 2017 12:20
Cech: Arsenal Harus Terus Beri Tekanan ke Liverpool dan City
-
Liga Inggris 12 Mei 2017 10:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...