
Setan Merah baru saja bangkit dari rekor kalah di dua pertandingan beruntun, usai mereka menang 4-1 atas Leicester City di Old Trafford pekan lalu. Namun bek Inggris mengatakan timnya kini harus berusaha keras untuk tampil lebih konsisten.
"Ini adalah momen besar musim ini. Ada banyak pembicaraan mengenai situasi kami, karena kami sebelumnya mengalami pekan yang buruk. Namun hanya kami yang bisa menunjukkan kami bisa bangkit di atas lapangan. Dengan memenangkan pertandingan dan tampil dominan, saya rasa semua orang kini kembali percaya diri," tutur Smalling pada Express.
"Anda bisa lihat kami tampil bagus di babak pertama dan saya harap semua orang bisa kembali tampil seperti ini. Jika kami bisa memulai tiap laga dengan tempo yang sama, tidak ada banyak tim yang bisa mengimbangi kami. Kini kami harus menemukan konsistensi, dan memastikan diri kami terus ada di papan atas klasemen, karena kami tidak ingin terpuruk lagi."
"Sulit ketika anda tidak memenangkan pertandingan - anda tidak bisa katakan anda bisa menikmati semuanya." [initial]
(exp/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 September 2016 18:18
-
Liga Inggris 25 September 2016 15:40
-
Liga Inggris 25 September 2016 05:20
-
Liga Inggris 25 September 2016 05:00
-
Liga Inggris 25 September 2016 04:40
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...