
Bola.net - - Chris Smalling mengaku siap menyambut siapapun pemain baru yang nantinya akan bergabung dengan Manchester United di bursa musim dingin.
United diprediksi akan segera meresmikan transfer Alexis Sanchez dari dalam beberapa jam mendatang, usai sang striker memutuskan tak memperpanjang kontraknya di Emirates.
Smalling meyakini bahwa kehadiran pemain Chile akan memberikan daya ledak ekstra di lini depan, yang belakangan amat dibutuhkan oleh tim Setan Merah.
"Kita semua tahu bahwa transfer itu mungkin akan segera diumumkan," tutur Smalling menurut laporan Goal International.
"Namun semuanya baru akan benar-benar selesai, hingga semua proses selesai. Pemain baru manapun yang akan membuat skuat yang kami menjadi lebih kuat, dia akan disambut dengan hangat."
Sebelumnya beredar foto yang menunjukkan Sanchez sedang melakukan selfie di tengah lapangan dengan mengenakan seragam United bernomor punggung tujuh.
Kedatangan eks Barcelona itu kabarnya juga akan disusul dengan kepergian Henrikh Mkhitaryan ke Arsenal.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2018 22:51
-
Liga Inggris 21 Januari 2018 22:26
-
Liga Inggris 21 Januari 2018 20:26
-
Liga Inggris 21 Januari 2018 19:28
-
Liga Inggris 21 Januari 2018 14:04
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:13
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:08
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:07
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...