
Smalling telah jadi pemain kunci United dan selalu jadi starter di sembilan pertandingan yang mereka mainkan di Premier League musim ini.
Higginbotham mengaku terkesan dengan perkembangan sang pemain dan memberinya pujian setinggi langit.
"Smalling benar-benar luar biasa. Di akhir musim, ia tampil semakin baik. Satu hal yang sebelumnya saya katakan adalah tanda dari seorang defender yang baik adalah ketika mereka masuk ke lapangan dan Anda tidak tahu seberapa cepat mereka," jelas Higginbotham pada Omnisport.
"Itulah perbedaannya sekarang - pengambilan posisinya lebih baik dan Anda jarang melihat ia berlari kencang untuk menghindari situasi sulit. Itu luar biasa bagi saya. Hal tersebut tak terlepas dari pengalaman. Ia jelas sudah belajar dari sosok seperti Ferdinand dan Vidic.
"Namun saya kira Van Gaal datang dan hal tersebut membuat sang bek mendapatkan banyak masukan dan keuntungan. Semua hal itu membuat Chris Smalling menjadi salah satu bek terbaik di Inggris." [initial]
Baca juga:
- Wenger Bantah Tudingan Peras Tenaga Sanchez
- Usulan Van Gaal Hapus Boxing Day Buat Wenger 'Menangis'
- Giroud atau Walcott, Ini Kata Wenger Soal Striker Utama Arsenal
- Hadapi Everton, Wenger Ingin Arsenal Fantastis Seperti Lawan Bayern
- Wenger Ingin Arsenal Rebut Puncak Klasemen dari City
- Wenger: Ozil Pemain Kelas Dunia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2015 23:41
-
Liga Inggris 23 Oktober 2015 23:25
-
Liga Inggris 23 Oktober 2015 19:11
Van Gaal Mengaku Bersalah Atas Terjadinya Badai Cedera di MU
-
Editorial 23 Oktober 2015 18:16
-
Liga Inggris 23 Oktober 2015 15:07
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...