
Ferdinand menilai bahwa Smalling pada musim ini telah bermain dengan sangat bagus. Ia sudah bisa mendapatkan satu tempat permainan di lini belakang MU. Lebih dari semuanya, Ferdinand menilai bahwa kehadiran Smalling ibaratkan sebuah jimat bagi Manchester United.
"Dia harus senang dengan dirinya sendiri sekarang, dia memulai musim sebagai sosok dengan ambisi untuk mendapatkan tempat utama di tim MU dan kemudian untuk mencoba melakukannya dan membangun dirinya menjadi jimat di lini belakang," ulas Ferdinand dilansir dari Daily Mail.
Ferdinand bahkan tidak ragu menyebut bahwa Smalling saat ini merupakan bek tengah yang paling konsisten di Premier League.
'Dia menjadi bek tengah yang paling konsisten di Premier League pada tahun ini dan itu adalah bukti nyata dari kerja kerasnya dan dia punya keinginan yang kuat untuk itu," tukas eks pemain Leeds United tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Jika Disiplin, Memphis Akan Jadi Bintang MU
- Chelsea Kacau, Drogba Terpaksa Dukung Arsenal untuk Juara
- Klopp Larang Pemain Bocorkan Metode Latihan Liverpool
- Valdes Curhat Kekecewaan pada Van Gaal Lewat Instagram
- Lovren Sesumbar Liverpool Bisa Kalahkan Siapa Saja
- Arsenal, Liverpool, Tottenham Bisa Dapatkan Pato Bulan Januari
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 25 November 2015 23:53
-
Liga Champions 25 November 2015 23:30
-
Liga Inggris 25 November 2015 23:00
-
Editorial 25 November 2015 16:23
-
Liga Inggris 25 November 2015 15:32
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...