
Bola.net - Pemain bertahan Manchester United, Chris Smalling mengaku yakin bahwa uji coba pramusim melawan PSG dan Barcelona akan sangat berguna bagi timnya.
Manchester United memang akan bertemu dua raksasa Eropa itu saat tampil di ajang International Champions Cup di Amerika Serikat. MU akan bertemu Barca pada 25 Juli sebelum tampil menghadapi PSG empat hari setelahnya.
"Saya benar-benar menantikannya. Kami sudah pernah melawan Barcelona sebelumnya di pramusim (2011 dan 2012) dan di saat-saat itu stadionnya selalu menakjubkan, selalu penuh. Memiliki kesempatan menguji diri sendiri melawan tim-tim terbaik seperti mereka akan menjadi langkah bagus dalam persiapan kami untuk musim baru," ujarnya.
Bukan hanya melawan Barcelona yang membuat Smalling begitu antusias. Menurutnya, melawan PSG juga akan memiliki pengalaman bagus bagi timnya untuk musim depan.
"Bermain melawan PSG untuk pertama kali akan menawarkan ujian yang berbeda, dan selalu penting untuk menghadapi tim-tim yang berbeda dari liga yang berbeda. Kami mungkin saja bisa melawan mereka di tahap tertentu musim depan, asalkan kami bisa lolos dari babak kualifikasi Liga Champions. Ini akan jadi uji coba yang bagus," tandasnya.[initial]
(mufc/dzi)
Manchester United memang akan bertemu dua raksasa Eropa itu saat tampil di ajang International Champions Cup di Amerika Serikat. MU akan bertemu Barca pada 25 Juli sebelum tampil menghadapi PSG empat hari setelahnya.
"Saya benar-benar menantikannya. Kami sudah pernah melawan Barcelona sebelumnya di pramusim (2011 dan 2012) dan di saat-saat itu stadionnya selalu menakjubkan, selalu penuh. Memiliki kesempatan menguji diri sendiri melawan tim-tim terbaik seperti mereka akan menjadi langkah bagus dalam persiapan kami untuk musim baru," ujarnya.
Bukan hanya melawan Barcelona yang membuat Smalling begitu antusias. Menurutnya, melawan PSG juga akan memiliki pengalaman bagus bagi timnya untuk musim depan.
"Bermain melawan PSG untuk pertama kali akan menawarkan ujian yang berbeda, dan selalu penting untuk menghadapi tim-tim yang berbeda dari liga yang berbeda. Kami mungkin saja bisa melawan mereka di tahap tertentu musim depan, asalkan kami bisa lolos dari babak kualifikasi Liga Champions. Ini akan jadi uji coba yang bagus," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Juni 2015 11:46
-
Liga Italia 17 Juni 2015 07:05
-
Liga Inggris 17 Juni 2015 03:08
-
Liga Italia 16 Juni 2015 21:26
-
Bolatainment 16 Juni 2015 18:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:52
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 08:51
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 08:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:39
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:37
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...