
Ya, Chelsea memang tengah berada dalam periode yang mengerikan di awal musim. Bagaimana tidak, dalam 11 laga awal Premier League, The Blues yang berstatus juara bertahan sudah enam kali kalah dan kini terdampar di posisi ke-15 klasemen sementara.
Sorotan pun ditujukan kepada Mourinho. Banyak yang menyarankan agar The Blues mengganti pelatih untuk menyelamatkan musim Chelsea. Tapi tak sedikit pula yang memberikan dukungan kepada pelatih asal Portugal tersebut.
"Dalam 10 tahun terakhir, dia menjadi salah satu pelatih paling sukses di dunia. Dia telah membuktikan hal ini, dan dia masih," ujarnya.
"Saya yakin dia punya kualitas untuk menemukan cara melewati momen ini. Dia butuh untuk menang dalam beberapa laga, meraih beberapa hasil bagus dan Mourinho punya masa depan panjang di klub ini," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 November 2015 23:23
-
Liga Inggris 3 November 2015 22:03
-
Liga Eropa UEFA 3 November 2015 21:25
-
Liga Inggris 3 November 2015 20:51
-
Liga Inggris 3 November 2015 20:02
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...