
Bola.net - - Antonio Conte mampu mengeluarkan kemampuan terbaik para pemain musim ini, dan membuat mereka duduk di puncak klasemen sementara Premier League.
Dan Alan Shearer berpikir bahwa kembalinya performa terbaik Eden Hazard dan Diego Costa memiliki banyak kaitan dengan atmosfer yang diciptakan oleh manajer Italia di Stamford Bridge.
Legenda Newcastle itu juga memuji dampak yang dibuat oleh Victor Moses musim ini.
"Conte memiliki emosi di pinggir lapangan, namun dia juga bisa menularkannya di atas lapangan dan pada fans. Dan soal taktik, dia punya kepala dingin. Satu pemain yang menunjukkan aksi luar biasa adalah Victor Moses. Dia sering pergi ke tim lain di tiga tahun terakhir, namun Conte membuat dia hidup lagi di Chelsea," tutur Shearer menurut The Sun.
"Sistem ini juga mengeluarkan kemampuan terbaik Eden Hazard. Dengan tidak lagi mendapat beban untuk mundur ke belakang, dia kembali melakukan yang terbaik."
"Sedangkan untuk Diego Costa, saya selalu menyukai pemain ini. Dan sekarang, dia mengarahkan emosinya dengan cara yang benar."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 November 2016 23:42
-
Liga Inggris 28 November 2016 21:40
-
Liga Inggris 28 November 2016 20:01
-
Liga Inggris 28 November 2016 17:06
-
Liga Inggris 28 November 2016 15:30
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...