
- Bek kiri Manchester United, Luke Shaw, mengakui bahwa ia berharap bisa memanfaatkan tur klub ke Tiongkok untuk mengesankan manajer Jose Mourinho.
(manu/rer)
Pemain Inggris absen musim lalu karena ia mengalami patah kaki saat membela tim di pertandingan Liga Champions melawan PSV pada September silam.
Shaw sendiri akhirnya mencatat debut perdananya usai cedera, kala tim bermain melawan Wigan di laga uji coba yang berlangsung pekan lalu.
Luke Shaw
"Ini semua tentang menit bermain, namun kami ingin membuat fans kami terkesan, dengan cara kami bermain dan kami juga ingin membuat manajer baru terkesan, untuk menunjukkan padanya apa yang kami bisa dan berjuang merebut tempat di tim inti," tutur Shaw pada laman resmi klub.
"Saya berharap kami bisa menciptakan momen yang menyenangkan." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Juli 2016 22:33
-
Liga Inggris 20 Juli 2016 21:36
-
Liga Inggris 20 Juli 2016 20:45
-
Liga Inggris 20 Juli 2016 19:36
-
Liga Inggris 20 Juli 2016 19:11
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...