
Arsene Wenger menegaskan bahwa Arsenal sangat serius tampil di FA Cup. Menyandang status sebagai juara bertahan, Arsenal memiliki niat untuk mempertahankan gelar mereka itu.
Wenger tahu benar bahwa keseriusan timnya di FA Cup bisa membawa akibat buruk di kompetisi lainnya. Salah satu yang rawan terpengaruh adalah penampilan Arsenal di Liga Champions.
"Kami kadang sangat serius di FA Cup sehingga kami lalu menderita di Liga Champions. Seringkali pertandingan FA Cup digelar sebelum Liga Champions. Misalnya saja pekan kami bermain di FA Cup dan pekan selanjutnya di Liga Champions," urai Wenger seperti dikutip The Daily Mail.
Salah satu imbas tampil serius di FA Cup adalah potensi cedera pemain. Wenger sudah kerap kehilangan pemain akibat cedera saat tampil di kompetisi sepakbola tertua dunia itu.
"Kami juga sering kehilangan pemain karena tampil di FA Cup. Saya ingat kami menghadapi Manchester United di FA Cup. Tiga hari kemudian kami menghadapi Chelsea di Liga Champions dengan beberapa pemain absen lantaran cedera karena terlalu serius tampil di FA Cup." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Februari 2015 21:37
-
Liga Inggris 13 Februari 2015 21:18
-
Liga Inggris 13 Februari 2015 20:49
-
Liga Inggris 13 Februari 2015 16:36
-
Liga Inggris 13 Februari 2015 16:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...