
- Presiden Federasi Sepakbola Italia, Carlo Tavecchio mengungkapkan harapannya suatu saat nanti Claudio Ranieri bisa mengangkat trofi Piala Dunia bersama Italia.
(fft/dzi)
Ranieri memang sukses menyita perhatian dunia setelah ia sukses membawa Leicester City menjadi yang terbaik di Premier League. Kompetisi yang mengklaim diri mereka sebagai yang terbaik di muka bumi.
Kesuksesan tersebut mendapatkan apresiasi dari banyak pihak. Dan Tavecchio mengatakan bahwa itu akan sangat luar biasa andai Ranieri melatih Italia dan menjadi juara dunia.
"Saya berharap Ranieri bisa memenangkan Piala Dunia bersama Italia, itu akan menjadi yang terbaik," ujarnya.
"Di Italia, kesuksesan pada Ranieri adalah hal yang unik. Ini berarti bahwa kami mengekspor gaya Italia dengan kompeten, komitmen dan penuh dedikasi. Semua itu ada pada Ranieri," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Eropa 7 Mei 2016 06:58
-
Liga Italia 4 Mei 2016 10:15
-
Liga Italia 29 April 2016 08:49
-
Liga Italia 29 April 2016 07:18
-
Piala Eropa 27 April 2016 14:30
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...